Wisata Edukasi PLTB Program MF Pengabdian Dosen TMM
Salah satu usulan Program Matching Fund yang mendapatkan pendanaan tahun 2022 adalah Pengembangan Wahana Edukasi energi Terbarukan di desa Tanjungan Mojokerto. Program ini diketuai oleh Bapak Elieser Tarigan dengan salah satu anggotanya adalah Ibu Arum Soesanti dosen Teknik Mesin dan Manufaktur Ubaya. Sumber energi terbarukan yang digunakan untuk eduwisata adalah air, surya (matahari), biogas dan bayu(angin). Ibu Arum dan beberapa rekan mahasiswa merancang dan mengimplementasikan sistem pembangkit listrik tenaga angin serta wisata edukasinya. Pembangkit listrik menggunakan 2 macam kincir yaitu Selengkapnya